Ketua Koni Kota Probolinggo Diperiksa Polisi, Terkait Dugaan Penyalahgunaan Narkotika

- Jurnalis

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROBOLINGGO,bolinggonews.com– Ketua Komite Olahraga Nasional (KONI) Kota Probolinggo, berinisial RJ, diamankan Polres Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya.

Kabid humas Polda Jatim, Kombespol Dirmanto mengatakan, RJ diamankan oleh aparat kepolisian di kediamannya, pada kamis (10/10/2024), di kediamannya di Kota Probolinggo.

Baca Juga :  Gagal Dibegal, Pelajar di Kota Probolinggo Alami Luka Sayat di Punggung

“Kami masih mendalami , dan proses penyelidikan terhadap yang bersangkutan, terkait keterlibatan kasus penyalahgunan narkotika jenis sabu,” terangnya.

Hingga kini, RJ masih dalam proses penyelidikan polres Tanjung Perak,”Dari RJ, kami tidak menemukan barang bukti, namun dari hasil tes urin, hasilnya positif,” imbuhnya.

Baca Juga :  Warga Paiton Probolinggo, Diamankan Polisi Usai Mencuri Besi Tol Probowangi

Hal senada juga diungkapkan oleh Kasi Humas Polres Tanjung Perak, Iptu Suroto. Ia menjelaskan jika Satresnarkoba Polres Tanjung Perak masih melakukan proses pemeriksaan.

“Masih dilakukan pemeriksaan, dan Perkembangan akan kami kabari kembali,” tandasnya, melalui pesan whatsapp.

Penulis : De

Editor : Nos

Sumber Berita : Bolinggonews.com

Berita Terkait

Harta Kekayaan Walikota Probolinggo Dr. Aminuddin Ungguli Gubernur Jatim Khofifah
Kisah Sukses Jagal Rambut di Kota Probolinggo, Tembus 40 Orang Sehari
Proyek Tugu Batas Kota Probolinggo Telan APBD Rp 384 Juta, DPRD : Seharusnya dari CSR !
22 Pasangan di Kota Probolinggo Resmi Kantongi Buku Nikah lewat Itsbat Terpadu
Cloudflare Gangguan, Jaringan Media Sosial X, website hingga Chat GPT Terdampak
Robit Riyanto Pertanyakan Finansial Kontraktor Gedung Inspektorat Kota Probolinggo
Ketua TP PKK Kota Probolinggo Ingatkan Batuk Pilek Bisa Sebabkan Anak Stunting
Marak Geng Motor, Kapolres Probolinggo Kota Kumpulkan 150 Pelajar Jadi Duta Anti Kekerasan
Berita ini 54 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 23:04 WIB

Harta Kekayaan Walikota Probolinggo Dr. Aminuddin Ungguli Gubernur Jatim Khofifah

Rabu, 19 November 2025 - 21:19 WIB

Kisah Sukses Jagal Rambut di Kota Probolinggo, Tembus 40 Orang Sehari

Rabu, 19 November 2025 - 18:15 WIB

Proyek Tugu Batas Kota Probolinggo Telan APBD Rp 384 Juta, DPRD : Seharusnya dari CSR !

Rabu, 19 November 2025 - 13:24 WIB

22 Pasangan di Kota Probolinggo Resmi Kantongi Buku Nikah lewat Itsbat Terpadu

Selasa, 18 November 2025 - 21:59 WIB

Cloudflare Gangguan, Jaringan Media Sosial X, website hingga Chat GPT Terdampak

Berita Terbaru