Kum-kum Pantai Mayangan Makan Korban, Polres Probolinggo : Pengelola Harus Lebih Waspada

- Jurnalis

Sabtu, 6 Desember 2025 - 21:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Kepolisian saat memberikan himbauan kepada salah satu pengunjung.

Petugas Kepolisian saat memberikan himbauan kepada salah satu pengunjung.

PROBOLINGGO,bolinggoNews.com – Pasca kejadian yang menimoa seorang remaja yang tewas tenggelang di area pantai kum kum mayangan, Polres Probolinggo kota melakukan himbauan langsung ke pemgunjung pantai kum kum Pelabuhan Mayangan, Jumat (5/12) sore.

Himbauan yang dilakukan dengan cara mendesak pengunjung untuk ekstra waspada saat beraktivitas di lokasi tersebut.

Plt. Kasihumas Iptu Zainullah, mewakili Kapolres AKBP Rico Yumasri, menyatakan, imbauan ini adalah langkah antisipatif demi mencegah insiden serupa terulang kembali.

Baca Juga :  Kapolres Probolinggo Kota Tinjau Dapur SPPG Tongas, Pastikan Kesiapan Program MBG

“Pagi ini (6/12), kami bersama anggota turun langsung memberikan imbauan di Wisata Kum-Kum. Sebab, ini akhir pekan dan lonjakan kunjungan masyarakat semakin tinggi,” ungkap Zainullah.

Zainullah juga mendesak pengelola untuk meningkatkan pengawasan dan pendampingan, terutama melarang pengunjung berenang di luar batas area aman saat air laut pasang.

“Korban yang tenggelam itu memang berenang saat air pasang. Itu mengakibatkan almarhum terseret arus. Kami telah meminta pengelola secara tegas melarang pengunjung berenang saat pasang guna menghindari insiden lanjutan,” ujar Zainullah.

Baca Juga :  Polres Probolinggo Kota Gelar Simulasi Pengamanan Pemilu 2024

Sementara itu, salah seorang pengunjung, Eko, mengakui imbauan dari Kepolisian sangat krusial untuk mencegah warga berenang saat air pasang.

“Kalau Polisi yang turun tangan, pasti ada efek gentarnya bagi pengunjung. Orang yang tadinya ingin berenang saat pasang, pasti berpikir dua kali,” tutup Eko.

Penulis : Id

Editor : Nos

Sumber Berita : Bolinggonews.com

Berita Terkait

Abaikan Prosedur Perusahaan, Pekerja di Pelabuhan Probolinggo Tewas Saat Bongkar Muat
Kota Probolinggo Terima LHP BPK Jatim, Fokus pada Kepatuhan Sarana Pendidikan ​
Kapolres Probolinggo Kota Tinjau Dapur SPPG Tongas, Pastikan Kesiapan Program MBG
Distribusi Pupuk Bersubsidi Diduga Salah Sasaran, Pemilik Kios Resmi di Lumbang Tak Dapat Pasokan
Polres Probolinggo Kota Kirimkan 2.000 Karung Pasir Guna Tanggulangi Abrasi di Gili Ketapang
Izin Dicabut, Penginapan Hadi’s Berencana Gugat DPMPTSP Kota Probolinggo ke PTUN Surabaya
Menjaga Integritas Program MBG: Pentingnya Perlindungan Bagi Pengelola dari Tekanan Non-Teknis
Polres Probolinggo Kota Resmi Lantik Kasatres PPA-PPO, Masuk Jajaran Percontohan Nasional

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:11 WIB

Abaikan Prosedur Perusahaan, Pekerja di Pelabuhan Probolinggo Tewas Saat Bongkar Muat

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:56 WIB

Kota Probolinggo Terima LHP BPK Jatim, Fokus pada Kepatuhan Sarana Pendidikan ​

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:35 WIB

Kapolres Probolinggo Kota Tinjau Dapur SPPG Tongas, Pastikan Kesiapan Program MBG

Selasa, 27 Januari 2026 - 14:33 WIB

Distribusi Pupuk Bersubsidi Diduga Salah Sasaran, Pemilik Kios Resmi di Lumbang Tak Dapat Pasokan

Selasa, 27 Januari 2026 - 12:28 WIB

Polres Probolinggo Kota Kirimkan 2.000 Karung Pasir Guna Tanggulangi Abrasi di Gili Ketapang

Berita Terbaru